Perbedaan Cara Pengambilan Data Kalibrasi Alat Volume Single Mark dan Multi Mark

Latar Belakang

Perbedaan Cara Pengambilan Data Kalibrasi Alat Volume Single Mark dan Multi Mark – Kalibrasi alat volume perlu dilakukan baik dari Laboratorium, pelayanan  kesehatan maupun instansi lainnya. Pengukuran hasil kalibrasi yang diberikan oleh suatu alat maupun alat volume dari alat sejenis tidak selalu menunjukkan hasil yang sama, meskipun alat tersebut memiliki type yang sama. Perbedaan ini diperluas karena adanya pengaruh lingkungan, operator serta metode pengukuran. Padaha sangat diharapkan hasil yang diapatkan dari hasil setiap pengukuran alat tersebut dan dimanapun memberikan hasil ukur yang sama.

Agar setiap alat maupun alat volume yang digunakan dapat memberikan hasil ukur yang sama yaitu dengan cara memberikan jaminan bahwa alat yang digunakan mempunyai ketelusuran kepada standar nasional atau standar internasional dengan melakukan kalibrasi terhadap alat tersebut.

 

Pengertian Kalibrasi

Perbedaan Cara Pengambilan Data Kalibrasi Alat Volume Single Mark dan Multi Mark – Kalibrasi merupakan serangkaian kegiatan pengukuran/pengujian terhadap suatu alat ukur untuk mendapatkan nilai aktual dengan cara membandingkan dengan alat standar (calibrator) yang telah memiliki nilai/ukuran yang tertelusur nilainya dalam kesatuan internasional dan standar yang lebih tinggi akurasinya dibuktikan dengan kalibrasi dari badan atau Lembaga metrologi berwenang.

 

Apa itu single mark dan multi mark..??

Perbedaan Cara Pengambilan Data Kalibrasi Alat Volume Single Mark dan Multi Mark – Kalibrasi alat volume single mark yaitu alat volume yang mempunyai nilai satu skala.  Dimana dilakukan pengambilan data dengan 6x pengulangan (repeat).

Contoh : Labu Ukur (Volumetric Flask)

Sumber : https://en.wikipedia.org/wiki/Volumetric_flask

Perbedaan Cara Pengambilan Data Kalibrasi Alat Volume Single Mark dan Multi Mark – Kalibrasi alat volume multi mark yaitu alat volume yang mempunyai nilai lebih dari satu skala. Dimana dilakukan pengambilan data 5 titik dari skala terkecil hingga skala terbesar (20 % dari kapasitas maksimal skala pengukuran).

Contoh : Gelas Ukur

Sumber : https://id.wikipedia.org/wiki/Gelas_ukur

Daftar Pustaka

ISO/IEC Guide 17025/2005 dan Vocabulary of international Metrology (VIM).

Butuh Bantuan! Klik disini

Kami siap membantu anda sekarang, silahkan berdiskusi via WA Chat dengan Tim Specialist kami yang available online saat ini. Jika tim sedang sibuk dijaringan masing-masing kirim email ke: [email protected] untuk bantuan cepat melalui Help desk..

Dept. Marketing

Alfiyah Muntazah

Online

Marketing

Ikhfa Agus Riyanti

Online

Marketing

Sulastri - Branch Yogya

Online

Customer Support

Vriska

Online

Dept. Marketing

Siti Rofikoh

Online

Alfiyah Muntazah Dept. Marketing

Saya siap membantu anda sekarang, mari kita berdiskusi.. 00.00

Ikhfa Agus RiyantiMarketing

Yth. Bapak/Ibu, dengan senang hati saya siap membantu 00.00

Sulastri - Branch YogyaMarketing

Monggo.. Wonten ingkang saged kulo rencangi? 00.00

VriskaDept Marketing

Saya siap membantu anda sekarang, mari kita berdiskusi.. 00.00

Siti RofikohDept. Marketing

Saya siap membantu anda sekarang, mari kita berdiskusi.. 00.00